top of page
Cari

Pelatihan Cara Produksi Pangan Olahan yang Baik (CPPOB)

Gambar penulis: bspji palembangbspji palembang

Industrial Training and Consultation Center (ITCC) BSPJI Palembang melaksanakan kegiatan Pelatihan Cara Produksi Pangan Olahan yang Baik (CPPOB) yang diikuti oleh beberapa industri AMDK dari Sumatera Selatan dan sekitarnya.


Adapun pelatihan tersebut berlangsung selama 2 hari tanggal 29-30 Juli 2024, dan dilaksanakan di Gedung Utama BSPJI Palembang.




11 tampilan0 komentar

Yorumlar


bottom of page